- Back to Home »
- OPH Event Organizer Division
Kamis, 27 Februari 2014
Apa ada yang tahu apa tugas divisi ini? Ketika
melihat namanya, terdapat kata event. Event itu artinya sama dengan
acara atau kegiatan. Berarti divisi ini tugasnya membuat suatu event atau
kegiatan. Divisi ini baru dibentuk pada awal tahun ini. Mengapa divisi ini
dibentuk? Yaitu, untuk memudahkan divisi-divisi yang lain dalam bertugas.
Karena sebelum divisi ini ada, divisi-divisi yang lain tugasnya juga membuat
event yang berhubungan dengan divisinya
masing-masing. Namun, karena tugasnya terlalu banyak, maka dibentuklah divisi
“Event Organizer.